PENGAJARAN PERMAINAN TARGET DAN FIELDING
RPP Permainan Target (Target Kompleks)





oleh :
;;;;;;;;;;;;;;;;
;;;;;;;;;;;;;;;;
PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI
FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA


Rencana Pembelajaran Permainan Target
  1. Tujuan Permainan
  1. Melatih kecepatan dan akurasi/ketepatan siswa.
  2. Melatih kejujuran dan sikap sportif.
  1. Alat yang Diperlukan
  1. Bola tenis lapangan sebanyak 4 buah.
  2. Pemukul dari pralon/pipa air sebanyak 4 buah.
  3. Botol air mineral ukuran sedang 4 buah.
  1. Skenario Pembelajaran
    No
    Kegiatan
    Alokasi Waktu
    Metode
    1.
    Pendahuluan
    Siswa dibariskan menjadi 2 saf, setelah siswa rapi kemudian berhitung untuk mengetahui jumlah siswa. Sebelum mengawali pembelajaran guru memimpin siswa untuk berdo’a bersama kemudian memberikan penjelasan materi secara singkat dilanjutkan pemanasan (warming up).


    5 menit


    Ceramah
    Komando
    2.
    Inti
    • Permainan ini adalah kompleks target. Peraturannya mudah siswa memukul bola tenis dengan menggunakan tongkat dari pipa kemudian sasarannya adalah botol air mineral.
    • Setiap siswa tidak dibatasi melakukan berapa kali pukulan untuk menjatuhkan target.
    • Jarak target (botol air mineral) dengan garis start 15 meter.
    • Siswa dibagi menjadi 4 kelompok/tim.
    • Jumlah siswa pada tiap tim tidak ditentukan (tergantung jumlah siswa).
    • Setiap tim berdiri berbanjar dan siswa paling depan memegang tongkat dan bola.
    • Setelah siswa paling depan selesai melakukan maka langsung dilanjutkan oleh siswa berikutnya. Lakukan seterusnya hingga setiap siswa mendapat 1 kali giliran.
    • Tim tercepat adalah pemenangnya.


    10 menit


    Komando
    Demonstrasi

    3.
    Penutup
    • Siswa dibariskan menjadi 2 saf kemudian siswa diberikan materi pendinginan. Setelah selesai guru member evaluasi/ koreksi terhadap kegiatan yang baru dipraktekkan.
    • Setelah evaluasi selesai kemudian pembelajaran ditutup dengan berdo’a bersama.


    5 menit


    Ceramah
    Diskusi
  2. Gambar
X X X X - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - O
X X X X - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - O
X X X X - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - O
X X X X - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - O
15 meter
Keterangan :
      • X – Siswa
      • O – Target (botol air mineral)


SIFAT ORANG SUKSES

Semua orang ditakdirkan untuk sukses. Mereka semua telah dibekali dengan sifat-sifat untuk menuju suksesnya sendiri-sendiri. Namun dari sekian banyak orang hanya beberapa saja yang mampu sukses (kaya&sukses). Kenapa mereka ini bisa sukses?. Karena mereka mengembangkan siafat-sifat tersebut ke titik kualitas yang tinggi sehingga mereka mampu meraih SUKSES.
sifat tersebuat yaitu :
1.    SEMANGAT
Tentu kita semua sudah paham dengan kata SEMANGAT ini, sehingga tidak perlu lagi saya jelaskan. Untuk menuju sukses tersebut semangat sangatlah diperlukan, ada kalanya kita sangat berapi-api dalam berusaha (mengejar mimpi), namun ada kalanya juga kita cepat putus asa. Padahal meraka yang sukses menggunakan SEMANGAT meraka secara optimal, kualitas SEMNGAT mereka sangat tinggi. Sehingga meraka mamapu mendapatkan kesuksesan yang mereka inginkan. Lalu bagaimana dengan SEMANGAT anda?
2.    TUJUAN
Setelah anda memliliki semangat yang luar biasa, langkah yang tak kalah penting yaitu TUJUAN. Orang sukses selalu fokus terhadap apa yang ingin meraka dapatkan. Sebelum meraka mendapatkan apa yang meraka inginkan, mereka tak akan mengalihkan ketujuan yang lain. Berbeda dengan kita, kita sering berubah-ubah tujuan dan belum bisa menetapkan tujuan sukses kita!
3.    RENCANA
Orang sukses pasti telah merencanakan tentang apa yang diinginkan. Entah itu cara kerja, persoalan yang ada, persaingan serta solusinya.
4.    Tekun dan Giat
Inilah cara kerja orang-orang sukses, mereka selalu tekun dan giat dalam mengerjakan pekerjaan mereka. Baginya mengerjakan pekerjaan dengan sungguh-sungguh merupakan suatu keharusan serta kepuasan yang optimal dalam pencapaian. Dan dengan mengerjakan dengan sungguh-sungguh apabila hasil kerjaan tak seperti yang diharpakan, mereka tak akan larut dalam kekecewaan, namun sebaliknya itu akan membuat motivasi mereka lebih dan lebih lagi utnuk menghasilakan yang terbaik.
5.    TIDAK TERLENA
Kebanyakan dari kita setelah mendapatkan kesuksesan (tujuan pertama) kita terlena dalam kepuasan tersebut. Itu berarti jalan kesuksesan kita menjadi semakin mengecil. Karena kita pasti akan kehilangan semangat, tak lagi mau menghadapi persoalan/tantangan yang ada. Padahal orang-orang ketika mereka telah sukses (tujuan pertama), meraka akan merencanakan kesuksesan yang lain. Namun kita?
Semoga sedikit coretan ini dapat bermanfaat buat kita semua. Mampu memberikan motivasi dan pandangan yang lain untuk menuju suksesnya masing-masing

Nb. Bila ada suka dengan ini, tolong dishare keteman2 yang lain dan bila tidak mohon saran dan kritiknya yang membangun.
Terimakasih

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MODIFIKASI SOFTBALL
Mata Kuliah    : Pengajaran Permainan Target dan Fielding
Dosen  : Nurhadi Santoso, M.Pd.
Noor Rohmah Muktiani, M.Pd.


Disusun oleh :
Wahyu Widayat
09601241031


PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI
FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
2011
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)


Mata Kuliah      : Pengajaran Permainan Target dan Fielding

Kelas/Semester : PJKR A 2009 / V

Jumlah Siswa     : 14 orang

Standar Kompetensi :          
Mempraktikan berbagai keterampilan permainan olahraga dalam bentuk sederhana dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.

Kompetensi Dasar :               
Mempraktikan  keterampilan bermain salah satu permainan dan olahraga beregu bola dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi serta nilai kerjasama, kejujuran, menghargai, semangat, dan percaya diri.
Indikator         :
·         Melatih kerjasama antar anggota tim
·         Permainan dengan peraturan yang dimodifikasi
Alokasi Waktu            : 25 menit  ( 1 x pertemuan )

A.  Tujuan Pembelajaran
a.       Siswa dapat melakukan kerjasama antar anggota tim
b.      Siswa dapat bermain dengan peraturan yang dimodifikasi

B.   Materi Pembelajaran
Permainan Softball yang dimodifikasi

C.  Metode Pembelajaran

-                Demonstrasi
-                Praktek







D.  Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

No.
Gambar
Uraian
Keterangan
1.

























2.
































3.


X

xxxxxxx
xxxxxxx
































X
xxxxxxx
xxxxxxx

a.      Pendahuluan   
(5 menit)
1.      Berbaris dua saaf, berdoa, presensi, dan apersepsi.


2.      Pemanasan menggunakan permainan bola.
Kucing-kucingan tetapi ini saling berpasangan, jadi misal A bepasangan dengan B, maka apabila bola ada pada A, maka yang boleh merrebut hanya B, dan yang lain mencari ruang kosong agar dapat menerima bola dari A(sekelompok)



b.      inti 15 menit
1.      Siswa dibagi menjadi 2 kelompok, satu kelompok sebagai penyerang dan satu kelompok lagi sebagai penjaga.
2.      Permainan dimulai dengan mendang bola jauh dari penjaga atau ke tempat yang kosong agar bola tidak tertangkap oleh penjaga.
Apabila bola langsung tertangkap oleh penjaga maka dinyatakan mati dan bergantian untuk berjaga(setelah 3x mati).

3.      Setelah memukul bola pemukul berlari ke pos pertama lalu dilanjutkan kepos kedua, setelah itu bisa kembali ke pos awal da dinyatakan dapat poin.
4.      Untuk mematika pemukul bola dilempar ke penjaga pos sebelum pemukul sampai pos. Pergantian posisi pemukul dan penjaga apabila 3x pemain dari tim pemukul dimatikan oleh penjaga.

c.       Penutup (5 menit)
Dibariskan, Evaluasi dan berdoa


Mempersiapkan siswa untuk pembelajaran



Semua siswa aktif mengikuti pembelajaran
















Berlatih berkompetisi antar tim

































Evaluasi dalam proses pembelajaran


E. Sumber dan alat
1. Sumber belajar
a. pengalaman guru
b. buku teks dan internet

2. Alat belajar
a. Bola tangan 2 buah
b. Pancang 2 buah
c. Cone 4 buah
e. Serbuk kapur
                       
F. Penilaian : penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Teknik dan bentuk penilaian
a.       Tes Keterampilan ( Psikomotor)
b.      Tes Sikap ( Afektif )
c.       Tes Pengetahuan (Kognitif)


a.       Lembar penilaian unjuk kerja aspek psikomotor
No.
Nama Siswa
Soal no 1
Soal no 2
Soal no 3
Nilai
1
2
3
1
2
3
1
2
3

1.
ds











Jumlah Skor Maksimal : 9


Penilaian          : 

b.      Lembar penilaian tes afektif
Tes dilakukan selama proses belajar mengajar berlangsung
No.
Nama Siswa
Aspek Yang Dinilai
Nilai
Kerjasama
keberania
sportivitas
1
2
3
1
2
3
1
2
3
1
dst











Jumlah Skor Maksimal : 9



Penilaian          : 

c.       Tes Kognitif
No.
Nama Siswa
Aspek Yang Dinilai
Nilai
Soal no 1
Soal no 2
Soal no 3
1
2
3
1
2
3
1
2
3
1
dst











Jumlah Skor Maksimal : 9



Penilaian          : 

RREAPITULASI PENILAIAN
No
Nama Siswa
Aspek Penilaian
jumlah
Nilai Akhir
keterangan
Psikomotor
Afektif
Kognitif
1
dst







Rata-rata nilai






Rata-rata nilai keseluruhan
Penilaian          : 

Keterangan :
¨       Mendapat nilai istimeewa, jika skor                     : 91 – 100%
¨       Mendapat nilai sangat baik, jika skor                   : 81 – 90%
¨       Mendapat nilai baik, jika skor                              : 70 – 8%
¨       Mendapat nilai cukup, jika skor                           : 61 – 69%
¨       Mendapat nilai kurang, jika skor                          : kurang dari 60%







Mengetahui,                                                                     Yogyakarta , 22 -  10 - 2011
Dosen Pengampu                                                                     Mahasiswa



(                                    )                                                          Wahyu Widayat
NIP/NIK : ...................                                                                        09601241031